Lirik Lagu Lengkap

Kumpulan Lirik Lagu Indonesia Lengkap terpoluper
Menu
  • Lagu Barat
  • Lagu Dangdut Dan Campursari
  • Lagu Indonesia
  • Lagu K-Pop
  • Terjemahan Lagu

TKW

TKW

Kala ku di negeri orang
Berjumpa dengan seorang wanita
Parasnya cantik aduhai sangat menggoda
Kusapa dia tiada curiga

Kucoba tuk mendekati
Senyum simpulnya tak menaruh benci
Berbasa basi kumengenalkan dirinya
Dia TKW cantik jelita

Reff

Tenaga Kerja Wanita jauh di mancanegara
Asal punya ketrampilan okey saja
Tenaga Kerja Wanita jauh di mancanegara
Engkaulah Srikandi tumpuan keluarga
Pabila kau pulang di kampung halaman
Kecantikanmu akan selalu dikenang

Kucoba tuk mendekati
Senyum simpulnya tak menaruh benci
Berbasa basi kumengenalkan dirinya
Dia TKW cantik jelita

Reff

Disana beda bahasa dan juga berbeda budaya
Lindungilah dirimu iman dan taqwa
Jagalah martabat bangsa jujur syarat yang utama
Ingatlah engkau pahlawan devisa
Pabila kau pulang di kampung halaman
Kecantikanmu akan selalu dikenang

Kucoba tuk mendekati
Senyum simpulnya tak menaruh benci
Berbasa basi kumengenalkan dirinya
Dia TKW cantik jelita
Dia TKW cantik jelita

Share
Tweet
Pinterest
Stumble
Pemberitahuan: Situs blog kami ini tidak menyediakan streaming ataupun download mp3 atas lagu di atas. Dan lirik lagu ini sepenuhnya hak cipta pemilik seperti yang di deskripsikan di atas. Kami hanya memudahkan untuk pengemar dalam mencari lirik lagu tersebut.

Leave a Reply

Cancel reply

Trending

Sorry. No data so far.

Lirik Lagu Lengkap

Kumpulan Lirik Lagu Indonesia Lengkap terpoluper
Copyright © 2021 Lirik Lagu Lengkap
About Contact Privacy Policy